Linkarutama.com – dr. Zam Zanariah Sp.S.,M.Kes Serah Terima Mandat Estafet Kepengurusan MW Forhati Lampung Kepada Dra. Erlina Fauzy, M.Pd. Presidium III, pada Minggu (15/12/2024).
Kegiatan berlangsung di kediaman Kak Ita di Renang Wongso Tirto, Tanjung Bintang, Lampung Selatan Pengurus Kahmi Forhati Lampung yang telah berlangsung sekaligus digelar Rapat Pleno III untuk menggantikan Estafet Periodik II ke Periodik III MW FORHATI Lampung, pada Ahad (Jum’at ) Berkah dan dilanjutkan dengan kegiatan Pengajian Rutin Bulanan Forhati Lampung.
Kegiatan acara tersebut dimulai pada, pukul 08.00 WIB dan berjalan hikmat dengan serangkaian acara “Ahad Berkah” di lokasi Teluk Betung Utara, Bandar Lampung yang juga sekaligus di gelar pengajian dan kajian Islami kemudian dilanjutkan pembacaan LPJ, dan penyerahan serah terima berkas kepengurusan dari Kanjeng dr. Zam Zanariah Sp.S.,M.Kes (Presidium Periodik II) kepada Yunda Dra. Erlina Fauzy, M.Pd. (Presidium Periodik III).
Diketahui, sesi inipun memberikan makna bergantinya kepemimpinan Forhati kedepannya di Provinsi Lampung.
“FORHATI merupakan bagian dari KAHMI maka, Program Kerja FORHATI merupakan Program Kerja KAHMI, hanya saja secara struktural Forhati memiliki Otonom tersendiri, harapannya kedepan dibawah Kepemimpinan saya akan banyak Program kerja yang lebih baik dan menjadikan KAHMI dan FORHATI menjadi Solid,” kata dr. Zam Zanariah, Sp.S, M.Kes setelah mendapatkan mandat kepemimpinan selanjutnya.
Turut memberikan sambutan juga dr. Zam Zanariah (selaku Ketua Forhati Lampung Presidium II) “Forhati bukan hanya sekedar organisasi biasa. Namun ini organisasi umat, terlahir untuk memberikan solusi kepada kita semua hadir dengan Semangat dan Berkontribusi dalam Membangun Organisasi HMI.
Acara ini dihadiri langsung oleh presidium KAHMI Lampung yaitu: H Abi Hasan Mu’an, S.H., M.H. (Ketua KAHMI Lampung), Ganjar Jationo, S.E., M.AP. (Sekertaris Umum KAHMI Lampung), Ahmad Bastian SY. (selaku KAHMI dan DPD DPR RI) beserta jajaran KAHMI, dan senior KAHMI dan Forhati Yunda Dr. Efa Rodiahnur, kak Ita Meidiana, Opit, Mutia, Dahlia, Baiti, Mila, Leni, Eka, Ibeth, Puput, Juminah, Rohalyana, Vandan, Chara Tubarad, Yessi, Dr. Ida Budiarty, Bastian, Muslim, Heru, Prof. Marina Sari, Pahlawan Djauhari, Liza Herawati, Usep Syaifudin, Yudis, Nuri, Hindiana, Topan, Jahri, Agus Nompitu, Tata, Inun, Neli Aida, Wiwin, Neliza, Tina, Nova, Riyani, Hamidah, Sholehudin, Nur Aini, Hanifah, Febi, Mira, Hepi dan Suami, Dwi Riyanto, Erlina (Jkt), Yulia H, Maike, Yati Syohmin, Husna Purnama, Winaryanti, Rusyanti, Novi, Nonha Sartika, Umi, Riskha, Ratna, Ghea Zahra Rachim (Ketua Kohati HMI Cabang Bandar Lampung) beserta Jajaran HMI lainnya.
pada acara Pengajian bersama menambah terjalinnya silahturaHMI karna dihadiri juga oleh perwakilan dari Kohati Cabang Bandar Lampung.
Pada kesempatan yang sama, dr. Zam Zanariah Sp.S.,M.Kes ( Ketua Forhati Lampung Presidium II )memberikan Semangat dan Motivasi untuk Kepemimpinan selanjutnya yaitu Yunda Dra. Erlina Fauzy, M.Pd. (Ketua Forhati Presidium III). (Indah App/her)